Minggu, 03 November 2013

putu ayu


 
Kue basah tradisional yang enak dan lembut ini merupakan salah satu dari aneka jajanan pasar yang hingga saat ini masih populer. Cara bikinnya juga simpel dan tidak seribet yang dibayangkan, waktu yang dibutuhkan juga sekitar 30 menit aja...jadi tak ada alasan untuk mencoba resep kue ini untuk orang tercinta di rumah...

PUTU AYU
Source :  http://inforeseps.com/resep-putu-ayu.html


 Resep Bahan :
· telur ayam 2 butir
· gula pasir 150 gram
· SP 1 sendok teh
· santan 200 ml
· tepung terigu protein sedang 200 gram
· pewarna makanan hijau pandan secukupnya
· kelapa sedang 1/2 butir, parut panjang
· garam secukupnya

Cara Membuat :
Campur telur, gula dan SP. Kocok hingga mengembang dan putih.
Masukkan terigu sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata.
Tuang santan sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata.
Tambahkan pewarna, aduk rata.
Campur kelapa dan garam, aduk rata. Padatkan kelapa pada dasar cetaan plastik bentuk mawar.
Tuang adonan hingga 3/4 tinggi cetakan.



Resep Bahan Putu Ayu :
  • telur ayam 2 butir
  • gula pasir 150 gram
  • SP 1 sendok teh
  • santan 200 ml
  • tepung terigu protein sedang 200 gram
  • pewarna makanan hijau pandan secukupnya
  • kelapa sedang 1/2 butir, parut panjang
  • garam secukupnya
Cara Membuat Putu Ayu :
  1. Campur telur, gula dan SP. Kocok hingga mengembang dan putih.
  2. Masukkan terigu sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata.
  3. Tuang santan sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga rata.
  4. Tambahkan pewarna, aduk rata.
  5. Campur kelapa dan garam, aduk rata. Padatkan kelapa pada dasar cetaan plastik bentuk mawar.
  6. Tuang adonan hingga 3/4 tinggi cetakan.
- See more at: http://inforeseps.com/resep-putu-ayu.html#sthash.XqmHwEwU.dpuf


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...